Laman

Selasa, 18 Juni 2013

*oLiVia* #3

Tak lama kemudian No. itu mengirimkan sebuah SMS

085790654*** : "Maaf ya tdi, sebenarnya aku Garry"

Olivia : "Hmm ... " (SMS)

Garry : "I LOVE YOU"

Olivia : "?????"

Garry : "Kamu mau gk jdi pacar ku ???"

Olivia : "Gak,"

Garry : "Knapa??"

Olivia : "Kita kan blom saling knal,,, eh kamu langsung ngomong kayak gtu .. "

Garry : "Ya udah, sementara ini, kita gk usah pacaran dulu aja deh .. tpi, kedepannya kamu mau kan??

Olivia : "Tau deh, kita liat aja sendri .."

Garry : "Oke,,, Lgi apa ??"

Olivia : "Ngerjain tugas B.Indo ..."

Garry : "Owh,,, dah makan mlem ??"

Olivia : "Dah ,,"

Garry : "Makan ma apa ??"

Olivia : "Ikan bakar .."

Garry : "Hm, enak tuh kyk.nya .. Kamu dah Sholat Isya' ???"

Olivia : "Udah,,, eh dah mlem nih n tugas ku dah slesai,, ku mau tdur dlu ya ..!!"

Garry : "Oke deh,, Met tidur ya,,, Have a nice dream ... :* "


Olivia pun memejamkan matanya. Namun, Olivia tak kunjung tertidur. Sepertinya, Olivia selalu terbayang kejadian di sekolah maupun di rumah. Saat Olivia melihat jam di kamarnya, waktu sudah menunjukan jam 23.05 . "Wah, aku harus cepat-cepat tidur nih, bisa-bisa bsk ke siangan" pikir Olivia dalam hati. Walau Olivia berusaha keras untuk tidur, tetap saja Ia tak tertidur. Di lihatlah jam dinding nya, ternyata sudah menunjukan pukul 02.20 . Setelah lama berusaha untuk tidur. Akhirnya Olivia pun tertidur dengan pulas.

ZzzzzzZZZzzzzzZZZZZZZZZzzzzzZZZZZZZzzzzZZZZZZZZZZZZZzzzz


Keesokan harinya Olivia bangun kesiangan. Sampai-sampai harus di bangunkan oleh Bunda nya. Padahal biasanya Ia bisa bangun saat mendengar Adzan Subuh.


Bunda : "Olivia,, bangun! sekarang sudah siang lho." sambil menggoyang-goyangkan badan Olivia.

Olivia : "Emang sekarang jam berapa sih?? Masih pagi udah di bilang siang .."

Bunda : "Sekarang udah jam 06.30 sayang ..!!"

Olivia : "Apa?? Udah jam 06.30?? Knapa baru bangunin sekarang sih Bunda .."

Bunda : "Kamu aja tuh yang nggak bisa di bangunin,, Dah sekarang mandi terus Berangkat sekolah!"

Olivia : "Sarapannya gimana ??"

Bunda : "Di sekolah saja .."

Olivia : "Yah,,, Ya udah deh nggak apa-apa.."


Setelah semua siap, Olivia pun menuju sekolah dengan menggunakan Taksi. Ternyata, kedatangan Olivia tepat saat bel masuk di perdengarkan. Olivia pun berlari menuju kelas.


TTTTTTTTRRRRRRRREEEEEEEENNNNNNNNGGGGGGGGG


Sesampainya di kelas, Olivia sangat lelah dan keringat bercucuran. Tiba-tiba seorang teman Oliva memberikan Olivia Air minum dingin. Satu kelas menjadi heboh, karena yang memberikan minuman tersebut adalah ....


___-----*Bersambung*-----___


Tidak ada komentar:

Posting Komentar